MENU TUTUP

Hari Kedua Pesta Bunga dan Buah Dipenuhi Manusia Walaupun Diguyur Hujan Gerimis

Sabtu, 02 Juli 2022 | 21:02:07 WIB Dibaca : 998 Kali
Hari Kedua Pesta Bunga dan Buah Dipenuhi Manusia Walaupun Diguyur Hujan Gerimis
Loading...

Petunjuk7.com  [ Dihari kedua Pesta Bunga dan Buah di Berastagi , Ribuan pengunjung padati open stag pada hari Sabtu 02/07/2022 .

Hal tersebut dikatakan Kepala Dinas Pariwisata Kab.Karo Munarta Ginting ketika di konfirmasi wartawan, betul hari ini adalah hari kedua kegiatan Pesta Bunga dan Buah , saya melihat dari semalam sampai saat ini , antusias warga sangat tinggi dengan adanya acara pesta Bunga dan Buah ini. 

Kalau menurut saya , mulai dari semalam dan hari kedua ini kurang lebih 50000 pengunjung.

Di tempat yang sama , Rini Br Ginting mengatakan, kami beserta keluarga mengucapkan terima kasih kepada Pemerintah Kabupaten Karo khususnya Dinas Pariwisata karena sudah melaksanakan acara pesta bunga dan buah ini .

" karena saya pribadi ya , sudah sangat jenuh karena sudah 2 tahun tidak ada acara semeriah ini , jadi sekali saya mengucapkan banyak terimakasih kepada Pemerintah Kabupaten Karo karena sudah melaksanakan kegiatan ini ," ucap Rini 

Hal yang sama juga dikatakan Andika Girsang , waah acara pesta Bunga dan Buah pada tahun ini sangat ramai dikunjungi tamu , saya lihat dari semalam antusias masyarakat sangat tinggi dengan adanya kegiatan ini . 

" Walaupun diguyur hujan gerimis dan di landa angin kencang, tidak sedikit pun mengurangi semangat para pengunjung pesta Bunga dan Buah pada tahun ini " ucap Andika. 

 

Laporan : Sekilap 

Loading...
Berita Terkait +
Loading...
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Pemerintah Desa Semangat Gelar Musyawarah Desa dalam Rangka Penetapan RKPDes Tahun 2026

2

Bupati Karo Brigjen Pol [ Purn ] Dr.dr Antonius Ginting Sp.OG M.Kes dan Opd Beri Kejutan Ultah Wakil Bupati Komando Tarigan S.P ke 52 Tahun

3

Sebagai Pembina Upacara, Royani Br Tarigan Spd Sampaikan Pesan Kepala SMA N 1 Simpang Empat Ingatkan Pelajar Untuk Jauhi Kenakalan Remaja

4

Gunakan Dana Desa 61 Juta, Pemerintah Desa Semangat Kec Merdeka Pasang Penerangan Jalan Di 9 Titik

5

Koperasi Desa Merah Putih Dibangun, Dandim 0205/TK: Koperasi Nantinya Dapat Menyejahterakan Masyarakat