MENU TUTUP

DPC Partai Demokrat Bagikan 500 Paket Takjil Kepada Pengguna Jalan di Bulan Suci Rahmadhan

Kamis, 21 April 2022 | 16:00:28 WIB Dibaca : 1096 Kali
DPC Partai Demokrat Bagikan 500 Paket Takjil Kepada Pengguna Jalan di Bulan Suci Rahmadhan
Loading...

Petunjuk7. com [ DPC Partai Demokrat Kabupaten Karo di bulan rahmadhan menyalurkan 500 paket takjil makanan berbuka puasa bagi warga dan pengguna jalan.Hal ini adalah salah satu program rutin DPC Partai Demokrat Kab.Karo setiap bulan suci rahmadhan. Selasa (19/04/2022).

Dalam hal Program membagikan takjil tersebut dihadiri langsung oleh anggota DPRD Kab. Karo Leni Furi Cheleves Br Surbakti dan Ketua Partai Demokrat Kabupaten Karo,Raja Urung Mahesa Tarigan, S Kom dan para Kader Demokrat seperti Ir.Irwan Sitepu , Cikepen Sitepu, Andreas Purba,  Akorta Ginting dan BMI Karo Aryzona Purba. 

Tampak hadir Pengurus DPP Partai Demokrat Heri Sebayang, S,H Anggota Dewan Kota Medan Dodi Simangunsong. 

"Dipenghujung bulan suci Ramadhan seluruh pengurus akan menggelar buka puasa bersama sekaligus memberi tali asih kepada anak yatim piatu. Selain berbuat amal di bulan yang baik, kegiatan ini salah satu wujud memperkuat silaturahmi sesama pengurus Demokrat Kabupaten Karo" Ujar anggota DPRD Kab.Karo Leni Furi Cheleves Br Surbakti

Dijelaskannya, bahwa program kegiatan sosial berbagi takjil merupakan agenda tahunan sebagaimana imbauan Ketua Umum Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dan juga Ketua DPD Demokrat Sumatera Utara, Muhammad Lokot Nasution.  

"Kami dari pengurus DPC Partai Demokrat  selalu setia mengikuti arahan-arahan dari DPD Demokrat Sumut, dan Ketua Umum Demokrat Pusat. Hal ini dilakukan sebagai perpanjangan tangan demi kepentingan rakyat," ujarnya.

 

Laporan : Nico 

Loading...
Berita Terkait +
Loading...
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Pemerintah Desa Semangat Gelar Musyawarah Desa dalam Rangka Penetapan RKPDes Tahun 2026

2

Bupati Karo Brigjen Pol [ Purn ] Dr.dr Antonius Ginting Sp.OG M.Kes dan Opd Beri Kejutan Ultah Wakil Bupati Komando Tarigan S.P ke 52 Tahun

3

Sebagai Pembina Upacara, Royani Br Tarigan Spd Sampaikan Pesan Kepala SMA N 1 Simpang Empat Ingatkan Pelajar Untuk Jauhi Kenakalan Remaja

4

Gunakan Dana Desa 61 Juta, Pemerintah Desa Semangat Kec Merdeka Pasang Penerangan Jalan Di 9 Titik

5

Koperasi Desa Merah Putih Dibangun, Dandim 0205/TK: Koperasi Nantinya Dapat Menyejahterakan Masyarakat