MENU TUTUP

Jalan Bintang Meriah - Tanjung Pulo Putus Diterjang Banjir Bandang

Selasa, 01 Maret 2022 | 09:54:15 WIB Dibaca : 1239 Kali
Jalan Bintang Meriah  - Tanjung Pulo Putus Diterjang Banjir Bandang Kondisi Jalan Bintang meriah - Tanjung Pulo
Loading...

Petunjuk7.com [ Intensitas curah hujan yang tinggi dalam sepekan ini berdampak kepada kerusakan beberapa fasilitas sarana jalan dan tempat pemandian umum  sehingga menghambat aktifitas dan rutinitas keseharian masyarakat.

Seperti yang dialami warga yang tinggal di Desa Bintang Meriah Kecamatan Kutabuluh Kabupaten Karo , Senin 28/02 sore , Tempat pemandian umum/tapin (bahasa karo.red) lau bahing yang rusak tertimbun material banjir bandang. 

Situasi sulit juga diperparah lagi dengan terputusnya akses jalan penghubung antar desa yang menghibungkan desa tanjung - desa bintang meriah tepatnya disekitar lokasi pemandian umum lau bahing sehingga saat ini tidak dapat dilalui kenderaan roda 4 maupun roda 2.

Mendapat laporan dari awak media terkait situasi jalan penghubung antara desa tanjung - bintang meriah, direspon cepat oleh Kadis PUPR Edward Sinulingga, Senin, (01/03/2022) Sekira pukul 09 : 00 Wib

Melalui pesan singkat watshaap , pihaknya akan segera meninjau lokasi dan akan mengerahkan 1 unit alat berat dan peralatan lainnya yang diperlukan.

"Ok terimakasih laporannya, segera kami cek lokasi dengan membawa 1unit alat berat dan perlengkapan lainnya." Ujar Kadis PUPR Kabupaten Karo. 

 

Laporan : Sekilap 

Loading...
Berita Terkait +
Loading...
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Ukur Kemampuan Fisik Prajurit, Kodim 0205/TK Gelar Kesegaran Jasmani (Garjas) Periodik I Tahun Anggaran 2024

2

Ciptakan Keamanan Dan Pantau Harga Sembako, Babinsa Koramil 05/Payung Sambangi Pasar Tradisional

3

Saat Hendak Mandi Disungai, Barus Ditemukan Meninggal Di Sungai Lau Kersik Desa Singa

4

Warga Desa Kem - Kem Yang Hanyut Terbawa Arus Sungai Sudah Ditemukan Di Lau Gunung Dairi, Danramil 08/TB : Korban Sudah Diserahkan Kepada Keluarganya

5

Untuk Menyemarakkan Semi Final AFC U23, Kapolres Tanah Karo AKBP Wahyudi Rahman Bersama Forkopimda Gelar Nobar