MENU TUTUP

Pergi Nonton ke Rumah Keluarga, Zulkifli Dapat Kabar Rumahnya Ludes Terbakar

Jumat, 20 Oktober 2017 | 15:19:11 WIB Dibaca : 1952 Kali
Pergi Nonton ke Rumah Keluarga, Zulkifli Dapat Kabar Rumahnya Ludes Terbakar Rumah Zulfikli kini rata dengan tanah. Foto:S.Muslim
Loading...

Rokan Hilir - Zilkifli (52), sorang warga Tanjung Gemuk RT02 /RW 04, Kepenghuluan Labuhan Tangga Kecil, Kecamatan Bangko, tak menyangka rumahnya sudah rata dengan tanah, Kamis (19/10) sekitar Pukul 22:30 WIB.

Demikian dikatakan Ketua RT 02 Tanjung Gemuk, Junaidi (45) disampingi Sekertaris Desa Labuhan Tangga Kecil Husni Sufi, saat memberikan keterangan pers terkait peristiwa tersebut.

Dijelaskan Junaidi, sebelum mengetahui rumahnya terbakar, pada Pukul 20:00 WIB, Zulkifli bersama anak dan istri tengah asik nonton televisi ke rumah keluarganya, yang jarak tempuhnya ditaksir 500 meter. Maklum, saat ini Zulkifli belum memiliki televisi.

Lanjut Junaidi saat tengah asik menonton televisi, tiba - seorang warga bernama Fitrah Gusti, tetangga Zulkifli memberi kabar bahwa rumahnya terbakar.

"Sedang asik nonton Zulkifli didatangi oleh tetangganya mengatakan rumahnya terbakar," sebut Junaidi kepada www.petunjuk7.com, Jumat (19/10).

Setelah mengetahui rumahnya terbakar, papar Junaidi, Zulkifli bersama tetangganya langsung menuju ke rumahnya.

"Zulkifli hanya melihat rumah tempat dia dan keluarganya bernaung selama ini sudah rata dengan tanah," ujar Junaidi. (S.Muslim).

Loading...
Berita Terkait +
Loading...
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Longsor di Kawasan Tahura, Arus Lalulintas Berastagi - Medan Macet Total, Kasi Humas Aiptu Budi Sastra Surbakti: Tetap Waspada dan Hati Hati

2

Danramil 05/PY Letda Inf Sahnan Tambunan Hadir Saat Proses Mediasi Siswa SMA N Tiganderket Disaksikan Kacab Wilayah IV

3

Terlibat Dalam Perkelahian, Danramil 05/PY dan Kapolsek Payung Berhasil Memediasi Siswa SMA N 1 Tiganderket

4

Dukung Ketapang, Forkopimda Kabupaten Karo Launching Gugus Tugas Polri Program Prabowo dan Gibran

5

Prajurit Batalyon 125/Si