MENU TUTUP

Pengamanan Malam Tahun Baru 2022 , Dandim 0205/TK Sampaikan Pesan Ini

Jumat, 31 Desember 2021 | 15:47:17 WIB Dibaca : 1000 Kali
Pengamanan Malam Tahun Baru 2022 , Dandim 0205/TK Sampaikan Pesan Ini Apel Persiapan Pengamanan Menyambut Tahun Baru 2022 di Makodim . ( SEKILAP )
Loading...

Petunjuk7.com [ Dandim 0205/TK Letkol Kav Yuli Eko Hadiyanto pimpin pelaksanaan apel siaga dalam rangka pengamanan malam tahun baru 2022 , Jumat 31/12/2021.

Apel siaga digelar dihalaman Makodim 0205/TK , yang diikuti oleh Pasiop , Danramil , pejabat utama para perwira staf.

Dalam Amanatnya, Dandim menyampaikan Dalam pengamanan tahun baru perlu adanya persiapan baik personel dan materil yang menentukan maksimalnya pelaksanaan tugas serta kordinasi yang baik agar terjalin sinergitas yang baik.

“saya meminta kepada seluruh personel yagar melaksanakan tugas dengan penuh tanggung jawab, ikhlas, tetap waspada terhadap setiap ancaman dan gangguan kamtibmas dalam perayaan tahun baru,” jelasnya.

Selain itu lanjut perwira dengan melati dua di pundaknya, meminta supaya personel pengamanan juga menyampaikan imbauan, sosialisasi dan edukasi kepada masyarakat agar tidak melakukan Perayaan tahun baru yang dapat menimbulkan kerumunan masyarakat guna terhindar dari penyebaran covid 19.

“Diakhir amanat saya meminta kepada seluruh personel agar selalu mematuhi protokol kesehatan yang berlaku baik Kepada diri, keluarga dan masyarakat,” Tutupnya.

Laporan : Sekilap 

Loading...
Berita Terkait +
Loading...
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Longsor di Kawasan Tahura, Arus Lalulintas Berastagi - Medan Macet Total, Kasi Humas Aiptu Budi Sastra Surbakti: Tetap Waspada dan Hati Hati

2

Danramil 05/PY Letda Inf Sahnan Tambunan Hadir Saat Proses Mediasi Siswa SMA N Tiganderket Disaksikan Kacab Wilayah IV

3

Terlibat Dalam Perkelahian, Danramil 05/PY dan Kapolsek Payung Berhasil Memediasi Siswa SMA N 1 Tiganderket

4

Dukung Ketapang, Forkopimda Kabupaten Karo Launching Gugus Tugas Polri Program Prabowo dan Gibran

5

Prajurit Batalyon 125/Si