MENU TUTUP

Sebelum Sertijab, Danrem 023/KS Pimpin Upacara Terakhir dan Beri Penghargaan ke Prajurit dan PNS

Rabu, 09 Januari 2019 | 15:03:58 WIB Dibaca : 2359 Kali
Sebelum Sertijab, Danrem 023/KS Pimpin Upacara Terakhir dan Beri Penghargaan ke Prajurit dan PNS Danrem 023/KS, Brigjen TNI Mohammad Fadjar, MPCIT memimpin upacara di Korem 023/KS, yang terahir dan sekaligus memberikan penghargaan ke prajurit dan PNS, Rabu (9/1/2019). Foto:KS.
Loading...

Petunjuk7.com - Sebelum serah terima jabatan (Sertijab) Danrem 023/KS, Brigjen TNI Mohammad Fadjar, Mpict memimpin apel pagi dan memberikan pengaraan kepadalPrajurit dan PNS Korem 023/KS yang terakhir kalinya, bertempat di Lapangan Markas Korem 023/KS, Rabu (9/1/2019).

Danrem 023 dalam arahannya menekan kepada seluruh prajurit untuk tetap solid dalam bertugas.

"Bekerja dengan tulus dan ikhlas. semoga menjadi amal yang baik. Tetap Semangat jaga kekompakan, jangan terberai - berai satu sama lain. Sebab, kalau tidak kompak, maka tugas pokok tidak akan tercapai," tegas Danrem 023/KS

"Jaga militansi prajurit dan turunkan kepada anak - anak kita agar hidup mandiri. Sebab, kehidupan kedepan semakin sulit. Berikan aura yang positif krpada komandan yang aru. Dukung semua arahan dan kebijakan komandan yang baru agar kedepan Korem 023/KS lebih baik Lagi," pintanya.

Darem 023/KS mengucapkan terima Kasih kepada seluruh prajurit Korem 023/KS. Karena, selama tahun 2018 angka pelangaran di wilayah Korem 023/KS turun mencapai 50 persen.

Selain itu, Danrem 023/KS meminta permohonan maaf.

" Mohon maaf bila selama menjabat Danrem 023/KS ada yang suka dan tidak suka dengan gaya kepemimpinan saya. Itulah seni kepemimpinan," serunya.

Tak lupa Danrem 023/KS meminta do'a dan restu Kepada seluruh prajurit.

"Semoga dalam mengemban tugas di Korem 031/WB bisa berjalan dengan baik dan lancar," tandasnya seraya memberi do'a kepada prajurit
PNS Korem 023/KS tetap semangat, dan riang gembira dalam menjalan tugas. (KS).

Loading...
Berita Terkait +
Loading...
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Pemkab Karo Kembali Tertibkan Pedagang Kaki Lima, Pedagang: Intinya Jangan Pilih Kasih dan Tegas Dalam Penertiban

2

Bupati Karo Melalui Kadis Lingkungan Hidup Bagikan Tong Sampah Kepada Masyarakat Kelurahan Pasar Berastagi 

3

Danramil 06/MT Kapten Inf JE Sembiring Tinjau Pembangunan Koperasi Merah Putih Desa Kineppen

4

6 Kepala SMA Negeri Kabupaten Karo Serah Terima Jabatan, Normawati Martianna Ginting Spd Jadi Kepala SMA N 1 Berastagi 

5

Disperindag Imbau Pedagang Tak Jualan Di Bahu Jalan Dan Diatas Trotoar Demi Ketertiban dan Kenyamanan Pasar Berastagi