MENU TUTUP

Polsek Bangko Gelar Ops Cipta Kondisi: 5 Orang Tidak Ada KTP, Sasaran Lainnya Nihil

Ahad, 05 November 2017 | 16:27:58 WIB Dibaca : 1931 Kali
Polsek Bangko Gelar Ops Cipta Kondisi: 5 Orang Tidak Ada KTP, Sasaran Lainnya Nihil Giat operasi cipta kondisi Polsek Bangko, Sabtu (4/11). Foto:S.Muslim/rls
Loading...

Rokan Hilir - Jajaran Polsek Bangko yang berjumlah sembilan belas (19) personil menggelar giat ops cipta kondisi, Sabtu (4/11) sekira Pukul 21:30 WIB. Sasaran giat ini adalah premanisme, senjata tajam dan senjata api, narkotika, minuman keras, pencurian sepeda motor, pencurian dengan pemberatan, pencurian dengan pemberatan. Hasil dari giat ini nihil, akan tetapi lima (5) orang didata karena tidak memiliki kartu tanda penduduk (KTP).

Kapolsek Bangko Kompol Agung Triadi, Sik menjelaskan giat operasi cipta kondisi di wilayah hukumnya kepada www.petunjuk7.com, Minggu (5/11).

Diterangkan Agung, pihaknya membubarkan para Pemuda-pemuda yang sedang kumpul didepan Kelenteng Ing Hok King.

Selain itu, pihaknya menuju ke hotel Jia Xiang di Jalan Sedar, Kelurahan Bagan Kota, Kecamatan Bangko, Kabupaten Rokan Hilir. Kemudian, melakukan operasi cipta kondisi ke hotel Horil di Jalan Pelabuhan Baru, Kelurahan Bagan Barat Kecamatan Bangko, Kabupaten Rohil.

"Hasi giat, cuma lima (5) orang yang tidak memiliki KTP," ungkap Agung.

Tindakan

Saat giat diadakan, Polsek Bangko memberi arahan kepada Pemuda-pemuda yang kumpul di depan Kelenteng Ing Hok King agar tidak melakukan tindak pidana.

Termasuk memberikan arahan kepada para tamu hotel agar tidak melakukan tindak pidana didalam kamar hotel.
-

Karena sebelumnya, pihak Polsek Bangko memeriksa tamu hotel dengan meminta mengeluarkan KTP Tanda pengenal Masing-masing dan membawa ke Makopolsek Bangko bagi tamu hotel yang tidak memiliki KTP untuk di data.

"Giat ops cipta kondisi di wilayah hukum Polsek Bangko selesai jam 11 malam dan diakhiri dengan apel konsolidasi, dan selama giat berlangsung situasi aman dan lancar," sebut Kapolsek Bangko. (S.Muslim/rls).

Loading...
Berita Terkait +
Loading...
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Ukur Kemampuan Fisik Prajurit, Kodim 0205/TK Gelar Kesegaran Jasmani (Garjas) Periodik I Tahun Anggaran 2024

2

Saat Hendak Mandi Disungai, Barus Ditemukan Meninggal Di Sungai Lau Kersik Desa Singa

3

Warga Desa Kem - Kem Yang Hanyut Terbawa Arus Sungai Sudah Ditemukan Di Lau Gunung Dairi, Danramil 08/TB : Korban Sudah Diserahkan Kepada Keluarganya

4

Untuk Menyemarakkan Semi Final AFC U23, Kapolres Tanah Karo AKBP Wahyudi Rahman Bersama Forkopimda Gelar Nobar

5

Klinik Pratama Kelsina Kasih Berastagi Jalani Survei Akreditasi dari komite akreditasi kesehatan pratama dan Pelayanan Kesehatan Paripurna