Rokan Hilir - Kegiatan hari ke limabelas (15) pelaksanaan Tentara Nasional Indonesia Manunggal Masuk Desa (TNI-MMD) ke 100 Kodim 0321/Rohil sasarannya di Desa Rajabejamu, Kabupaten Rokan Hilir, Propinsi Riau, Selasa (10/10).
Sebelumnya, personil TNI bersama masyarakat saling bahu membahu membangun box culvert di Desa Rajabejamu pekan silam.
Buktinya, karena terjalin kerjasama antara TNI dan masyarakat membuat volume pekerjaan membangun box culvert telah mencapai 100%. Kini memasuki tahap finishing atau final yang segera rampung.
Tampak personil TNI bersama masyarakat memoles cet warna putih menggunakam kuas pada dingding tembok box culvert.
Tak lain bahwa kegiatan TNI-MMD dapat dipergunakan masyarakat dengan baik. (S.Muslim/rls).