MENU TUTUP

Sambut Hut Kemenkumham ke 78 , Rutan Kabanjahe Bersama Staf Gelar Donor Darah Bersama oto

Kamis, 13 Juli 2023 | 15:30:45 WIB Dibaca : 712 Kali
Sambut Hut Kemenkumham ke 78 , Rutan Kabanjahe Bersama Staf Gelar Donor Darah Bersama oto Foto Bersama
Loading...

Petunjuk7.com [ Dalam rangka menyambut Hari Kemenkumham (HDKD) ke-78 Tahun 2023, Rutan Kelas IIB Kabanjahe Kanwil Kemenkumham Sumut menggelar kegiatan donor darah. Kegiatan ini dilaksanakan di Aula Rutan Kabanjahe Kamis (13/07/2023) pukul 09.00 WIB.

Kegiatan donor darah ini dilaksanakan atas kerjasama dengan Pihak Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Karo. Hadir dalam kegiatan Karutan Kabanjahe, Chandra Syahputra Tarigan, S. H. M. H, Kasubsi PelayananTahanan dan KPR Rutan Kabanjahe. 

Karutan Kabanjahe mengungkapkan, donor darah merupakan salah satu kegiatan kemanusiaan yang sangat positif dan bermanfaat bagi masyarakat. Peserta donor menjadi lebih sehat dan juga meningkatkan rasa empati terhadap sesama.

“Donor darah ini adalah wujud nyata kami sebagai bagian dari Kemenkumham untuk memberikan kontribusi bagi masyarakat dan kemanusiaan. Semoga beberapa tetes darah yang kita donorkan hari ini dapat menolong saudara-saudara kita di kemudian hari.” ungkap Karutan. 

Karutan Kabanjahe juga menambahkan, bahwa kegiatan donor darah ini merupakan salah satu rangkaian kegiatan Hari Kemenkumham (HDKD) ke-78 Tahun 2023 yang puncaknya jatuh pada 19 Agustus nanti.

Sebelum mendonorkan darah, peserta terlebih dahulu harus mengisi data yang telah disediakan oleh petugas dan memenuhi syarat. Kegiatan donor darah tersebut berlangsung lancar dan tertib.

 

Laporan : Surbakti 

Loading...
Berita Terkait +
Loading...
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Longsor di Kawasan Tahura, Arus Lalulintas Berastagi - Medan Macet Total, Kasi Humas Aiptu Budi Sastra Surbakti: Tetap Waspada dan Hati Hati

2

Danramil 05/PY Letda Inf Sahnan Tambunan Hadir Saat Proses Mediasi Siswa SMA N Tiganderket Disaksikan Kacab Wilayah IV

3

Terlibat Dalam Perkelahian, Danramil 05/PY dan Kapolsek Payung Berhasil Memediasi Siswa SMA N 1 Tiganderket

4

Dukung Ketapang, Forkopimda Kabupaten Karo Launching Gugus Tugas Polri Program Prabowo dan Gibran

5

Prajurit Batalyon 125/Si