MENU TUTUP

Wali Kota Pekanbaru Kandidat Penerima Satya Lencana Pembangunan

Kamis, 04 April 2019 | 17:53:01 WIB Dibaca : 1994 Kali
Wali Kota Pekanbaru Kandidat Penerima Satya Lencana Pembangunan Foto:pekanbaru.go.id
Loading...

Petunjuk7.com - Wali Kota Pekanbaru, Dr. H. Firdaus, ST.MT menjadi salah satu kandidat kepala daerah penerima penghargaan Satya Lencana Pembangunan dari Presiden Republik Indonesia Joko Widodo.

Hal ini tak lepas dari hasil Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) 2017 lalu yang dilaporkan ke Kementrian. Penghargaan ini akan diterima pada tahun ini.

"Kami dapat info dari radiogram," kata Wali Kota Pekanbaru Dr H Firdaus MT, Kamis (4/4/2019).

Dijelaskan orang nomor satu di Pekanbaru ini, Tim dari Kepresidenan dari Pemerintah Pusat bahkan sudah turun ke daerah yang kepala daerahnya menerima penghargaan yang ditandatangani oleh Presiden Republik Indonesia.

"Ada tim penilai khususnya dan informasi didapatkan saat menerima tim penilai," katanya.

Wali Kota Pekanbaru menambahkan, pada tahun 2017 lalu, Kota Pekanbaru juga menjadi salah satu Kota/Kabupaten di Indonesia dengan Tata Kelola Pemerintahan terbaik. (R.Hermansyah/Kominfo).

Loading...
Berita Terkait +
Loading...
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Pemkab Karo Kembali Tertibkan Pedagang Kaki Lima, Pedagang: Intinya Jangan Pilih Kasih dan Tegas Dalam Penertiban

2

Bupati Karo Melalui Kadis Lingkungan Hidup Bagikan Tong Sampah Kepada Masyarakat Kelurahan Pasar Berastagi 

3

Danramil 06/MT Kapten Inf JE Sembiring Tinjau Pembangunan Koperasi Merah Putih Desa Kineppen

4

6 Kepala SMA Negeri Kabupaten Karo Serah Terima Jabatan, Normawati Martianna Ginting Spd Jadi Kepala SMA N 1 Berastagi 

5

Disperindag Imbau Pedagang Tak Jualan Di Bahu Jalan Dan Diatas Trotoar Demi Ketertiban dan Kenyamanan Pasar Berastagi