MENU TUTUP

Soal SPAM, Pemko Pekanbaru Gandeng Pihak Swasta 

Rabu, 03 April 2019 | 20:18:34 WIB Dibaca : 1999 Kali
Soal SPAM, Pemko Pekanbaru Gandeng Pihak Swasta  Foto:pekanbaru.go.id
Loading...

Petunjuk7.com Pemerintah Kota Pekanbaru menggandeng pihak swasta untuk pengembangan Sistem Penyaluran Air Minum (SPAM).

Adapun proses pengembangan SPAM ini dilakukan dengan skema Kerjasama Pemerintah dan Badan Usaha (KPBU). 

Pada kerjasama ini,  PT. Sarana Multi Infrastruktur menjadi konsultan dalam proyek SPAM ini.

"Pengembangan SPAM di Pekanbaru , maka Pemerintah Kota menggunakan skema KPBU,"  ujar Wali Kota Pekanbaru, Firdaus MT saat dikonfirmasi wartawan, Rabu (3/4/2019).

Dijelaskan Firdaus,  ada sejumlah tahapan dalam pengembangan infrastruktur SPAM ini. Pemerintah Kota menargetkan pada akhir tahun 2019 sudah ada calon investor yg bakal membangun SPAM ini.

Firdaus juga menargetkan pada awal tahun 2020 proses pembangunan fisik SPAM sudah berlangsung. Nilai investasi dalam pembangunan SPAM ini mencapai Rp 735 miliar.

"Namun,  investasi ini bukan untuk investasi komersial. Tapi,  kita tentu tidak ingin masyarakat pelanggan PDAM jadi berat untuk  membeli air," sebut Firdau. (R.Hermansyah/Krc).

Loading...
Berita Terkait +
Loading...
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Pemkab Karo Kembali Tertibkan Pedagang Kaki Lima, Pedagang: Intinya Jangan Pilih Kasih dan Tegas Dalam Penertiban

2

Bupati Karo Melalui Kadis Lingkungan Hidup Bagikan Tong Sampah Kepada Masyarakat Kelurahan Pasar Berastagi 

3

Danramil 06/MT Kapten Inf JE Sembiring Tinjau Pembangunan Koperasi Merah Putih Desa Kineppen

4

6 Kepala SMA Negeri Kabupaten Karo Serah Terima Jabatan, Normawati Martianna Ginting Spd Jadi Kepala SMA N 1 Berastagi 

5

Disperindag Imbau Pedagang Tak Jualan Di Bahu Jalan Dan Diatas Trotoar Demi Ketertiban dan Kenyamanan Pasar Berastagi