MENU TUTUP

Dinsos Pekanbaru Ajak Warga Gabung di Tim Masyarakat Peduli

Rabu, 03 Oktober 2018 | 16:50:44 WIB Dibaca : 1780 Kali
Dinsos Pekanbaru Ajak Warga Gabung di Tim Masyarakat Peduli Foto:pekanbaru.go.id
Loading...

Petunjuk7.com - Kepala Bidang (Kabid) Rehabilitas dan Sosial (Resos) Dinas Sosial Kota Pekanbaru, Bustami, Rabu (3/10/2018) mengungkapkan, tugas dinas sosial  adalah membina permasalahan sosial tidak hanya gelandang dan pengemis, tetapi juga segala persoalan sosial lain. Seperti anak terlantar, penyandang cacat dan lainnya.

Bustami mengatakan dinas sosial Provinsi mendirikan Balai PMKS untuk menampung para Gelandangan dan Pengemis, untuk tempat penampungan dan untuk tempat pembinaan ataupun pelatihan, karena itu adalah wewenang dari Dinas Sosial Provinsi. 

Sesuai Perda nomor 12 tahun 2008 satpol PP penegak Perda atau sebagai penertiban dilapangan, jadi bersama satpol PP dan dinas sosial yang menegakkan perda. 

"Apabila ada masyarakat ataupun mahasiswa yang ingin terlibat untuk membantu permasalahan sosial dapat bergabung di tim Masyarakat Peduli (Masdul) dan apabila ingin memberikan sumbangan-sumbangan dapat disalurkan melalui lembaga-lembaga sosial yang menangani hal-hal tersebut," ungkap Bustami.  (R.Hermansyah/Kominfo)

Loading...
Berita Terkait +
Loading...
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Longsor di Kawasan Tahura, Arus Lalulintas Berastagi - Medan Macet Total, Kasi Humas Aiptu Budi Sastra Surbakti: Tetap Waspada dan Hati Hati

2

Danramil 05/PY Letda Inf Sahnan Tambunan Hadir Saat Proses Mediasi Siswa SMA N Tiganderket Disaksikan Kacab Wilayah IV

3

Terlibat Dalam Perkelahian, Danramil 05/PY dan Kapolsek Payung Berhasil Memediasi Siswa SMA N 1 Tiganderket

4

Dukung Ketapang, Forkopimda Kabupaten Karo Launching Gugus Tugas Polri Program Prabowo dan Gibran

5

Prajurit Batalyon 125/Si