MENU TUTUP

Pelantikan RT/RW di Kelurahan Sungai Sibam, Ketua RT02/RW02: Bekerja Sesuai Prosedur

Ahad, 13 Mei 2018 | 15:12:13 WIB Dibaca : 3143 Kali
Pelantikan RT/RW di Kelurahan Sungai Sibam, Ketua RT02/RW02: Bekerja Sesuai Prosedur Ketua RT02/RW02
Loading...

Petunjuk7.com - Ditengah pelatikan Ketua RT/RW di Kelurahan Sungai Simbam, Kecamatan Payung Sekaki, Kota Pekanbaru seorang Ketua RT/RW02 M. Sahid (51) mengatakan, jumlah Kepala Keluarga yang ada diwilayahnya sebanyak 133 KK. Yang mana katanya, berada di dua 2 perumahan dan perumahan kavlingan.

"Di Villa Gardenia ada 60 KK dan Perumahan Nuansa Neringin ada 40 KK dan kavlingan diluar perumahan ada 33 KK," sebut M.Sahid kepada www.petunjuk7.com, Minggu (13/5) sebelum acara pelantikan.

Menurutnya, terkait hambatan di wilayahnya saat ini belum ada ditemukan. Akan tetapi, ia akan bekerja sesuai prosedur.

" Kami dari SK yang diterima bulan April 2017. Baru ini dikukuhkan dan sahkan. Selama kita tugas masih mengambanng tetapi layanan ke masyakat tetap kita layani sesuai prosedur," tuturnya.

Untuk masalah lingkungan, lanjutnya, masalah sampah dan lingkungan sudah ada petugas kemanan yang memgutip iuaran dari masyadakat yang ditangani oleh Lembaga Ketahanan Masyarakaran.

Ia mengaku, selain sebagai Ketua RT, ia memiliki back groud sebagai petani. Sehingga masyarakat yang belum bekerja dapat mengelola lahan kosong untuk bercocok tanam.

"Disamping itu saya petani, bagi warga - warga saya yang tidak ada bekwrja jadi kami kelola. Jadi ada lahan kurang lebih 25 hektare kita kelola. Bekerja sama dengan Pemerintah Kota Pekanbaru. Dengan dasar itu bahaya kebakaran berkurang, karena lahan kosong dikerjakan," kata M.Sahid yang juga sebagai Ketua Kelompok Tani.

Ditambahkannnya, menyambut baik langkah pihak Kelurahan Sungai Sibam terkait kegiatan ditengah masyarakat.

"Apapun kegiatan - kegiatan di sungai sibam, beliau (Lurah Sungai Sibam-red) selalu semangat dan memberikan nilai - nilai positif kepada masyarakat," tutupnya.

Untuk diketahui, wilayah Kelurahan Sungai Sibam, masyarakatnya umumnya menghuni perumahan yang dikelola oleh pengembang. Kelurahan Sungai Sibam sebenarnya merupakan wilayah pemekaran. (R.Hermansyah).

Loading...
Berita Terkait +
Loading...
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Komsos Dengan Warga, Babinsa Koramil 05/PY Juga Rutin Pantau Wilayah Binaan

2

Demi Menjalin Hubungan Baik, Babinsa Koramil 09/LB melaksanakan Komsos Dengan Warga Binaan

3

Tanpa Pemberitahuan, Presiden Jokowi Tiba Tiba Datang Ke Berastagi, Dandim 0205/TK : Kunjungan Presiden Aman Dan Kondusif

4

Shalat Ied Idul Fitri 1445H, Kodim 0205/TK Berjalan Khusuk dan Khidmat, Dandim Letkol Inf Ahmad Afriyan Rangkuti Ucapkan Selamat Idul Fitri

5

Warga Tanjung Balai Ditangkap Satresnarkoba Polres Tanah Karo di Kampung Dalam Kabanjahe Karena Si Putih