MENU TUTUP
Ketua DPRD Riau

HUT RI 72 Istri Mantan Gubri ke Lapas Pekanbaru, Rusli Zainal: Semoga Ibu, Emban Tugas Dengan Baik

Kamis, 17 Agustus 2017 | 18:18:23 WIB Dibaca : 3482 Kali
HUT RI  72 Istri Mantan Gubri  ke Lapas Pekanbaru, Rusli Zainal: Semoga Ibu, Emban Tugas Dengan Baik Mantan Gubri HM Rusli Zainal dan Ketua DPRD Riau, Septina Primawati (istri HM Rusli Zainal) bersama Wakil Gubernur Riau dan istri. Foto:tribunpekanbaru/berazam
Loading...

Pekanbaru - Mantan Gubernur Riau HM Rusli Zainal SE.,MP., mengaku Hari Ulang Tahun (HUT) ke 71 Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) tahun 2017 menjadi 'kado' spesial. Kenapa?

Karena dari dalam Lembaga Pemasyarakatan Kota Pekanbaru dirinya dikunjungi oleh sang istri tercinta yang juga menjabat sebagai Ketua DPRD Riau, apalagi berketepatan mengikuti acara resmi pemberian remisi bagi Napi di Lapas Kota Pekanbaru, Kamis (17/8).

"Kalau kehadiran Ibu di Lapas biasa. Cuma hari ini bersyukur kehadirannya sebagai ketua DPRD Riau. Tentu ini harus disyukuri dan merupakan hal yang spesial," ujar Rusli Zainal.

Rusli mengaku jabatan yang diemban istrinya merupakan amanah yang harus disyukuri dan terus mengharapkan lindungan dari Tuhan Yang Maha Kuasa.

"Tetap bersyukur tentunya dan semoga ibu (sang Istri-red) juga bisa emban tugas dengan baik," ujar sang visioner ini. (tribunpekanbaru/berazam)

Loading...
Berita Terkait +
Loading...
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Pemkab Karo Kembali Tertibkan Pedagang Kaki Lima, Pedagang: Intinya Jangan Pilih Kasih dan Tegas Dalam Penertiban

2

Bupati Karo Melalui Kadis Lingkungan Hidup Bagikan Tong Sampah Kepada Masyarakat Kelurahan Pasar Berastagi 

3

Danramil 06/MT Kapten Inf JE Sembiring Tinjau Pembangunan Koperasi Merah Putih Desa Kineppen

4

6 Kepala SMA Negeri Kabupaten Karo Serah Terima Jabatan, Normawati Martianna Ginting Spd Jadi Kepala SMA N 1 Berastagi 

5

Disperindag Imbau Pedagang Tak Jualan Di Bahu Jalan Dan Diatas Trotoar Demi Ketertiban dan Kenyamanan Pasar Berastagi