MENU TUTUP

Bantu Memenuhi Kebutuhan Air Bersih Danramil 03/Berastagi Pimpinan Karya Bakti Pembuatan Sumur Bor Program KASAD

Jumat, 06 Desember 2024 | 15:22:27 WIB Dibaca : 1002 Kali
Bantu Memenuhi Kebutuhan Air Bersih Danramil 03/Berastagi Pimpinan Karya Bakti Pembuatan Sumur Bor Program KASAD
Loading...

Petunjuk7.com, KARO [ Danramil 03/BT Mayor Chb Vinchen Bangun pimpin Karya Bakti pembersihan dan pembangunan Sumur Bor serta pembuatan MCK dan tempat Tong Air Penguin program Bapak KASAD – TNI AD Manunggal Air yang berada di Desa Rumah Berastagi Dusun Ujung Aji Kecamatan Berastagi Kabupaten Karo, Jumat 6/12/2024.

Di lokasi Danramil 03/BT Mayor Chb Vinchen Bangun dalam keterangannya menyampaikan pembuatan Sumur Bor ini akan sangat bermanfaat bagi masyarakat dan membantu dalam kebutuhan air bersih ujarnya.

Dalam kesempatan itu juga Danramil menuturkan, dalam mendukung Program Unggulan Bapak Kasad maka perlu mengadakan Pengeboran sumur bor, menurutnya hal itu sebagai upaya untuk mengatasi kesulitan air terutama air bersih, “Mudah-mudahan sumur bor ini dapat bermanfaat bagi masyarakat di sekitarnya” katanya.

Selain itu, kegiatan ini juga sebagai wujud nyata sinergitas antara TNI dengan rakyat. Melalui karya bakti seperti ini, diharapkan hubungan antara TNI dan masyarakat semakin erat dan solid, pungkasnya.

 

Laporan : Surbakti 

Loading...
Berita Terkait +
Loading...
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Pemkab Karo Kembali Tertibkan Pedagang Kaki Lima, Pedagang: Intinya Jangan Pilih Kasih dan Tegas Dalam Penertiban

2

Bupati Karo Melalui Kadis Lingkungan Hidup Bagikan Tong Sampah Kepada Masyarakat Kelurahan Pasar Berastagi 

3

Danramil 06/MT Kapten Inf JE Sembiring Tinjau Pembangunan Koperasi Merah Putih Desa Kineppen

4

6 Kepala SMA Negeri Kabupaten Karo Serah Terima Jabatan, Normawati Martianna Ginting Spd Jadi Kepala SMA N 1 Berastagi 

5

Disperindag Imbau Pedagang Tak Jualan Di Bahu Jalan Dan Diatas Trotoar Demi Ketertiban dan Kenyamanan Pasar Berastagi