MENU TUTUP

Koramil 05/Payung Berikan Bantuan Al-Quran ke Mesjid Nurul Islam Tiganderket

Senin, 03 April 2023 | 13:11:54 WIB Dibaca : 1023 Kali
Koramil 05/Payung Berikan Bantuan Al-Quran ke Mesjid Nurul Islam Tiganderket Babinsa Koramil 05/PY Saat serahkan bantuan Al-Quran
Loading...

Petunjuk7.com [ Dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan 1444 H tahun 2023, Koramil 05/PY Kodim 0205/TK mendistribusikan bantuan Kitab suci Al’Qur’an ke Masjid Nurul Islam yang ada di Desa Tiganderket Kecamatan Tiganderket Kabupaten Karo pada hari Senin 03/4/2023 .

Danramil 05/PY Lettu Inf M Sembiring diwakili oleh Babinsa Tiganderket Sertu Syaiful . Selain sebagai bentuk kepedulian TNI, penyerahan bantuan Al-Quran tersebut juga dimaksudkan untuk mempererat tali persaudaraan antara TNI dengan masyarakat.

Dandim 0205/TK Letkol Inf Benny Angga melalui Danramil 05/PY Lettu Inf M Sembiring menyambut positif dengan dilaksanakannya kegiatan sosial tersebut.

“Ini silaturahmi kami Kodim 0205/TK umumnya dan Koramil 05/PY khususnya untuk mempererat ukhuwah islamiyah antara kita TNI dengan masyarakat,” katanya.

Dalam kesempatan itu Danramil juga berharap agar bantuan tersebut dapat bermanfaat bagi banyak orang. ” Mudah-mudahan dengan bantuan ini akan bermanfaat baik itu bagi rekan-rekan keluarga kita yang ingin mengaji maupun untuk mesjid tersebut, ” harap Danramil .

 

Laporan : Surbakti 

Loading...
Berita Terkait +
Loading...
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Pemerintah Desa Semangat Gelar Musyawarah Desa dalam Rangka Penetapan RKPDes Tahun 2026

2

Bupati Karo Brigjen Pol [ Purn ] Dr.dr Antonius Ginting Sp.OG M.Kes dan Opd Beri Kejutan Ultah Wakil Bupati Komando Tarigan S.P ke 52 Tahun

3

Sebagai Pembina Upacara, Royani Br Tarigan Spd Sampaikan Pesan Kepala SMA N 1 Simpang Empat Ingatkan Pelajar Untuk Jauhi Kenakalan Remaja

4

Gunakan Dana Desa 61 Juta, Pemerintah Desa Semangat Kec Merdeka Pasang Penerangan Jalan Di 9 Titik

5

Koperasi Desa Merah Putih Dibangun, Dandim 0205/TK: Koperasi Nantinya Dapat Menyejahterakan Masyarakat