MENU TUTUP

Akibat Seringkali Balap Liar , Karo Road Race 2023 Akan Gelar di Kabupaten Karo

Senin, 03 April 2023 | 06:18:18 WIB Dibaca : 1563 Kali
Akibat Seringkali Balap Liar , Karo Road Race 2023 Akan Gelar di Kabupaten Karo Panitia saat mensurvei lokasi kegiatan Karo Road
Loading...

Petunjuk7.com [ Seringnya aksi balap liar yang dilakukan oleh kalangan remaja atau  kawula muda di berbagai tempat di Kabupaten Karo khususnya di Jalan Jamin Ginting. 

Maka dari itu , beberapa tokoh pemuda merasa terpanggil untuk mengadakan event turnament road race yang akan dilaksanakan bulan Juni 2023 mendatang dan memperebutkan piala Forkopimda Kabupaten Karo .

Ketika dikonfirmasi wartawan pada hari Minggu 02/04/2023 Korindo Sembiring mengatakan ," Event ini melibatkan semua elemen tokoh pemuda di Kabupaten Karo untuk menyalurkan hobi adek - adek kita yang sering kali melakukan balap liar dan yang dapat membahayakan diri sendiri dan orang lain pengguna jalan . 

Event ini dibantu oleh Team RRG roda roda Generasi Medan yang mana pada ini kita telah melihat atau mensurvei di dua lokasi Road Race di kota Kabanjahe . Jadi mohon bantuan pihak terkait dan masyarakat agar kiranya pelaksanaan ini dapat berjalan aman dan sukses . 

Pihak panitia nantinya bila event ini terlaksana dengan baik  rencana  akan memberikan sumbangsih pemberian bantuan ke sekolah madrasah di Seberaya kec Tigapanah yang saat ini masih pengerjaan pembangunan ," ucap Korindo Sembiring. 

 

Laporan : Sekilap 

Loading...
Berita Terkait +
Loading...
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Longsor di Kawasan Tahura, Arus Lalulintas Berastagi - Medan Macet Total, Kasi Humas Aiptu Budi Sastra Surbakti: Tetap Waspada dan Hati Hati

2

Danramil 05/PY Letda Inf Sahnan Tambunan Hadir Saat Proses Mediasi Siswa SMA N Tiganderket Disaksikan Kacab Wilayah IV

3

Terlibat Dalam Perkelahian, Danramil 05/PY dan Kapolsek Payung Berhasil Memediasi Siswa SMA N 1 Tiganderket

4

Dukung Ketapang, Forkopimda Kabupaten Karo Launching Gugus Tugas Polri Program Prabowo dan Gibran

5

Prajurit Batalyon 125/Si