MENU TUTUP

Babinsa Koramil 07/JH Sosialisasikan Salam Pancasila di SMPN I Juhar

Kamis, 24 Februari 2022 | 09:15:56 WIB Dibaca : 971 Kali
Babinsa Koramil 07/JH Sosialisasikan Salam Pancasila di SMPN I Juhar Babinsa Sosialisasi Pancasila di SMPN 1 Juhar
Loading...

Petunjuk7.com [ Bertempat di Lapangan SMP Negeri 1 Juhar Kabupaten Karo Babinsa Koramil 07/JH  yang dipimpin langsung oleh Kopda Syahrial melaksanakan sosialisasi tentang Salam Pancasila kepada guru dan siswa-siswi SMP Negeri 1 , Kamis 24/02/2022 .

Pada kesempatan tersebut, Kopda Syahrial mengatakan bahwa kegiatan mensosialisasikan Salam Pancasila tersebut bertujuan untuk memberikan pemahaman tentang kebangsaan dan persatuan sehingga dapat menambah para siswa-siswi memiliki sifat melekat tentang kebangsaan dan persatuan sejak dini.

"Salam Pancasila adalah salam kebangsaan, tidak hanya untuk mempersatukan para siswa-siswi atau kelompok tertentu tetapi untuk seluruh masyarakat Indonesia,"ungkap Kopda Syahrial .

Disamping melatihkan dan mensosialisasikan Salam Pancasila Kopda Syahrial beserta Babinsa lainnya juga melatihkan tatacara melaksanakan upacara tujuh belasan bagi setiap sekolah karena kedepannya upacara tujuh belasan akan dilaksanakan secara bersama antara Koramil dengan sekolah.

"Kegiatan pelatihan dan sosialisasi Salam Pancasila ini dalam pelaksanaannya turut dihadiri Kepala Sekolah SMP Negeri 1 Juhar beserta seluruh Guru SMP Negeri ," tutup Babinsa.

 

Laporan : Sekilap 

Loading...
Berita Terkait +
Loading...
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Longsor di Kawasan Tahura, Arus Lalulintas Berastagi - Medan Macet Total, Kasi Humas Aiptu Budi Sastra Surbakti: Tetap Waspada dan Hati Hati

2

Danramil 05/PY Letda Inf Sahnan Tambunan Hadir Saat Proses Mediasi Siswa SMA N Tiganderket Disaksikan Kacab Wilayah IV

3

Terlibat Dalam Perkelahian, Danramil 05/PY dan Kapolsek Payung Berhasil Memediasi Siswa SMA N 1 Tiganderket

4

Dukung Ketapang, Forkopimda Kabupaten Karo Launching Gugus Tugas Polri Program Prabowo dan Gibran

5

Prajurit Batalyon 125/Si