MENU TUTUP

HUT Pers Nasional, Kapolres AKBP Ronny Nicolas: Semoga Kemitraan Polri dan Awak Media Semakin Solid

Rabu, 09 Februari 2022 | 17:52:27 WIB Dibaca : 834 Kali
HUT Pers Nasional, Kapolres AKBP Ronny Nicolas: Semoga Kemitraan Polri dan Awak Media Semakin Solid
Loading...

Petunjuk7.com [  Memperingati Hari Pers Nasional (HPN) yang jatuh pada tanggal 09 Februari 2022. Kapolres Tanah Karo AKBP Ronny Nicolas Sidabutar SH SIK MH mengucapkan selamat “Hari Pers Nasional” kepada segenap insan pers yang diperingati setiap tanggal 09 Februari setiap tahunnya.

“Selamat Hari Pers Nasional 2022 untuk seluruh insan pers, khususnya yang bertugas di wilayah kabupaten Karo ,” ungkap Kapolres AKBP Ronny Nicolas Sidabutar SH SIK MH , Rabu (09/02/22).

Kapolres Tanah Karo AKBP Ronny Nicolas Sidabutar SH SIK MH beserta staf dan jajaran mengucapkan selamat dan sukses atas Hari Pers Nasional (HPN) Tahun 2022, semoga kedepan sinergitas dan kemitraan antara insan pers dan kepolisian semakin baik.” imbuhnya.

“Semoga kemitraan Polri dan awak media semakin solid untuk mewujudkan Polri yang Presisi (prediktif, responsibilitas dan tranparansi berkeadilan) di Polres Tanah Karo begitupun dengan stakeholder lainnya dan rekan-rekan media khususnya di wilayah hukum Polres Tanah Karo bisa terus menjadi benteng informasi bagi masyarakat, bersinergi dengan Polri terlebih di tengah maraknya informasi yang tidak bisa dipertanggung jawabkan kebenarannya atau hoax,” pungkas Kapolres AKBP Ronny Nicolas Sidabutar.

Laporan : Sekilap 

Loading...
Berita Terkait +
Loading...
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Komsos Dengan Warga, Babinsa Koramil 05/PY Juga Rutin Pantau Wilayah Binaan

2

Demi Menjalin Hubungan Baik, Babinsa Koramil 09/LB melaksanakan Komsos Dengan Warga Binaan

3

Tanpa Pemberitahuan, Presiden Jokowi Tiba Tiba Datang Ke Berastagi, Dandim 0205/TK : Kunjungan Presiden Aman Dan Kondusif

4

Shalat Ied Idul Fitri 1445H, Kodim 0205/TK Berjalan Khusuk dan Khidmat, Dandim Letkol Inf Ahmad Afriyan Rangkuti Ucapkan Selamat Idul Fitri

5

Warga Tanjung Balai Ditangkap Satresnarkoba Polres Tanah Karo di Kampung Dalam Kabanjahe Karena Si Putih