MENU TUTUP

Babinsa Koramil 05/ Payung Bantu Petani Desa Batu Karang Bersihkan Sawah

Jumat, 18 Januari 2019 | 17:30:27 WIB Dibaca : 2444 Kali
Babinsa Koramil 05/ Payung Bantu Petani Desa Batu Karang Bersihkan Sawah Dua orang anggota Babinsa Koramil 05/Payung ikut membantu petani untuk membersihkan lahan persawahan di Desa Batu Karang, Jumat (18/1/2019). Foto:KS
Loading...

Petunjuk7.com - Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 05/Payung, Kodim 0205/TK Sertu Musa Asri, membantu Kelompok Tani Lau Perdik untuk membersihkan lahan sawah padi yang berada di Desa Batu Karang, Kecamatan Payung, Kabupaten Karo, Jumat (18/1/2019).

Untuk itu, Komandan Koramil 05/Payung, Bangkalan Kapten Arh E Perangin-angin, mengatakan, swasembada pangan adalah suatu program yang digalakkan oleh pemerintah Republik Indonesia.

"Salah satu komoditi yang sangat di unggulkan pada program ini adalah padi, jagung dan kedelai," terangnya.

“Dengan adanya Babinsa turun ke sawah untuk pendampingan petani, maka diharapkan tanaman padi akan tumbuh dengan maksimal dan hasil yang akan dicapai petani pun akan melimpah,” jelasnya.

Tentu, paparnya, lal ini tidak lepas dari pengawasan Babinsa dan PPL. Sebab, karena dengan adanya pendamping petani maka segala kendala yang di hadapi petani di lapangan akan terpecahkan.

"Kegiatan seperti ini sangat di sambut baik oleh petani. Terlihat dari antusias petani dalam membersihkan rumput dan menyulami tanaman padi yang tidak tumbuh, sangat semangat walupun panas matahari  sangatlah terik dan menyengat badan," ketusnya. (KS)

Loading...
Berita Terkait +
Loading...
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Pemerintah Desa Semangat Gelar Musyawarah Desa dalam Rangka Penetapan RKPDes Tahun 2026

2

Bupati Karo Brigjen Pol [ Purn ] Dr.dr Antonius Ginting Sp.OG M.Kes dan Opd Beri Kejutan Ultah Wakil Bupati Komando Tarigan S.P ke 52 Tahun

3

Sebagai Pembina Upacara, Royani Br Tarigan Spd Sampaikan Pesan Kepala SMA N 1 Simpang Empat Ingatkan Pelajar Untuk Jauhi Kenakalan Remaja

4

Gunakan Dana Desa 61 Juta, Pemerintah Desa Semangat Kec Merdeka Pasang Penerangan Jalan Di 9 Titik

5

Koperasi Desa Merah Putih Dibangun, Dandim 0205/TK: Koperasi Nantinya Dapat Menyejahterakan Masyarakat