MENU TUTUP

Tsunami Palu: Warga Evakuasi Jasad dari Pantai Talise

Sabtu, 29 September 2018 | 10:43:39 WIB Dibaca : 1784 Kali
Tsunami Palu: Warga Evakuasi Jasad dari Pantai Talise Foto:BNPB/Detik.com
Loading...

Petunjuk7.com - Warga mengevakuasi sejumlah jasad di pinggir Pantai Talise pasca tsunami di Palu, Sulawesi Tengah (Sulteng). Tsunami menerjang pesisir pantai pasca gempa yang berpusat di Donggala.

Dari informasi yang diterima dari kepolisian, warga yang selamat mengevakuasi korban tewas dari pinggir pantai, Sabtu (29/9/2018). Petugas juga menyiapkan kantong jenazah. 

Gempa berkekuatan 7,4 SR mengguncang Donggala dan disusul tsunami di Palu pada Jumat (28/9) kemarin. Hingga saat ini pihak BNPB masih terus mendata jumlah korban.
Pascagempa bermagnitudo 7,4 tsunami terjadi dan menerjang Kota Palu, ibu kota Sulawesi Tengah. Ketinggian air sekitar 3 meter.

"Tinggi tsunami sekitar 3 meter," kata Kepala BNPB Sutopo Purwo Nugroho lewat akun Twiter-nya.

Tsunami diperkirakan terjadi mulai pukul 17.22 WIB dan berakhir pukul 17.36 WIB. Rumah-rumah di Palu hancur diterjang tsunami itu. Dampak tsunami belum bisa didata.

Sumber:Detik.com 

Loading...
Berita Terkait +
Loading...
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Longsor di Kawasan Tahura, Arus Lalulintas Berastagi - Medan Macet Total, Kasi Humas Aiptu Budi Sastra Surbakti: Tetap Waspada dan Hati Hati

2

Danramil 05/PY Letda Inf Sahnan Tambunan Hadir Saat Proses Mediasi Siswa SMA N Tiganderket Disaksikan Kacab Wilayah IV

3

Terlibat Dalam Perkelahian, Danramil 05/PY dan Kapolsek Payung Berhasil Memediasi Siswa SMA N 1 Tiganderket

4

Dukung Ketapang, Forkopimda Kabupaten Karo Launching Gugus Tugas Polri Program Prabowo dan Gibran

5

Prajurit Batalyon 125/Si