MENU TUTUP

Dana Penunjang Karhutla di Riau Diusulkan Ke Pusat

Kamis, 28 Juni 2018 | 21:59:26 WIB Dibaca : 1625 Kali
Dana Penunjang Karhutla di Riau Diusulkan Ke Pusat Foto:MC Riau
Loading...

Petunjuk7.com - Langkah antisipasi kebakaran hutan dan lahan (karhutla) terus menjadi perhatian esktra. Ini terlihat dengan berbagai langkah antisipasi dan penanganan yang juga terus dilakukan secara optimal.

Salah satu yang menjadi poin penting adalah dana untuk penunjang langkah penanganan karhutla tersebut. Untuk itu. Tim Satgas Karhutla juga telah berkoordinasi dengan Pemerintah Pusat untuk usulan anggaran tersebut.

Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Riau, Edwar Sanger mengatakan, hal tersebut tentunya sudah dikoordinasikan.

Menurutnya, usulan dana yang sebelumnya sudah diajukan olen Tim Satgas Karhutla Riau sudah diproses oleh pemerintah pusat.

"Kita terus melakukan koordinasi dan informasi yang saya terima dana itu sudah diproses. Mudag-mudahan sudah ada informasi positif dalam waktu dekat ini," tuturnya.

Usulan dana tersebut dinilai penting untuk menunjang kinerja Tim Satgas Karhutla dalam melakukan langkah penanganan karhutla di Riau. Proses pengajuan juga dilakukan secara bertahap menyesuaikan dengan keperluan dalam upaya di lapangan.(FG/MCR).

Loading...
Berita Terkait +
Loading...
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Klinik Pratama Kelsina Kasih Berastagi Jalani Survei Akreditasi dari komite akreditasi kesehatan pratama dan Pelayanan Kesehatan Paripurna

2

Deklarasi Berastagi Pemuka dan Pemerhati Masyarakat Karo Gerakan Karo Erdilo Brigjen Pol Purn Dr dr Antonius Ginting SP.OG, M.Kes 

3

Komsos Dengan Warga, Babinsa Koramil 05/PY Juga Rutin Pantau Wilayah Binaan

4

Demi Menjalin Hubungan Baik, Babinsa Koramil 09/LB melaksanakan Komsos Dengan Warga Binaan

5

Tanpa Pemberitahuan, Presiden Jokowi Tiba Tiba Datang Ke Berastagi, Dandim 0205/TK : Kunjungan Presiden Aman Dan Kondusif