MENU TUTUP

Sambut HUT TNI ke 76, Kodim 0205/TK Gelar Ziarah Ke Makam Pahlawan Kabanjahe 

Senin, 04 Oktober 2021 | 14:14:22 WIB Dibaca : 875 Kali
Sambut HUT TNI ke 76, Kodim 0205/TK Gelar Ziarah Ke Makam Pahlawan Kabanjahe  Dandim 0205/TK Letkol Kav Yuli Eko Hadiyanto bersama staf saat jiarah
Loading...

Petunjuk7.com [ Dalam rangka menyambut HUT ke-76 TNI, 5 Oktober 2021 mendatang jajaran Kodim 0205/TK menggelar kegiatan Upacara Ziarah Nasional di Taman Makam Pahlawan (TMP) Kabanjahe Kabupaten Karo,  Senin 04/10/2021.

Upacara Ziarah Nasional yang dikuti 30 orang baik prajurit dan ASN Kodim 0205/TK tersebut dipimpin langsung Komandan Kodim Letkol Kav Yuli Eko Hadiyanto.

Dalam amanatnya Letkol Kav Yuli Eko Hadiyanto  Sugiharto mengatakan, "Upacara Ziarah Nasional ini adalah salah satu rangkaian kegiatan dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Tentara Nasional Indonesia ke 76 tahun 2021" ucapnya.

Ziarah dan tabur bunga tersebut kata Dandim 0205/TK juga untuk menghormati dan menghargai serta mengenang jasa dan pengorbanan para pahlawan yang telah gugur dalam berjuang merebut dan mempertahankan kemerdekaan Negara Kesatuan Republik Indonesia tercinta ini.

Rangkaian Upacara Ziarah Nasional menyambut HUT ke-76 TNI diakhiri dengan tabur bunga di Taman Makam Pahlawan yang diawali oleh Irup dan diikuti oleh peserta upacara yang terdiri dari anggota TNI dan ASN Kodim 0205/TK serta Persit Kartika Chandra Kirana Cabang Kodim 0205/TK. 

Laporan : Sekilap 

Loading...
Berita Terkait +
Loading...
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Saat Hendak Mandi Disungai, Barus Ditemukan Meninggal Di Sungai Lau Kersik Desa Singa

2

Warga Desa Kem - Kem Yang Hanyut Terbawa Arus Sungai Sudah Ditemukan Di Lau Gunung Dairi, Danramil 08/TB : Korban Sudah Diserahkan Kepada Keluarganya

3

Untuk Menyemarakkan Semi Final AFC U23, Kapolres Tanah Karo AKBP Wahyudi Rahman Bersama Forkopimda Gelar Nobar

4

Klinik Pratama Kelsina Kasih Berastagi Jalani Survei Akreditasi dari komite akreditasi kesehatan pratama dan Pelayanan Kesehatan Paripurna

5

Deklarasi Berastagi Pemuka dan Pemerhati Masyarakat Karo Gerakan Karo Erdilo Brigjen Pol Purn Dr dr Antonius Ginting SP.OG, M.Kes