MENU TUTUP

Wali Kota Pekanbaru Imbau Warga Tidak Buang Sampah Sembarangan

Selasa, 06 November 2018 | 21:45:31 WIB Dibaca : 2564 Kali
Wali Kota Pekanbaru Imbau Warga Tidak Buang Sampah Sembarangan Foto:pekanbaru.go.id
Loading...

Petunjuk7.com - Wali Kota Pekanbaru, Dr. H. Firdaus, ST, MT mengimbau kepada masyarakat untuk lebih meningkatkan kesadaran dalam menjaga lingkunganya masing-masing. Firdaus  berharap masyarakat tidak menjadikan minimnya TPS sebagai alasan untuk tidak menjaga kebersihan lingkungannya masing-masing.

"Jangan karena tak ada TPS, lalu masyarakat membuang sampah sembarangan. Selain itu jangan kambing hitamkan TPS-nya. Ini yang harus kita ubah, karena di kota maju dan negara maju, yang lebih banyak mengurus sampah itu masyarakatnya," sebut Firdaus Selasa (6/11/2018)

Firdaus juga mengajak masyarakat untuk bisa memanfaatkan sampah dengan memisahkan mana sampah yang bisa didaur ulang atau dijadikan pupuk kompos.

"Tapi kesadaran seperti ini masih jauh di tengah masyarakat kita," pungkas Firdaus.  (R.Hermansyah/Kominfo).

Loading...
Berita Terkait +
Loading...
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Pemkab Karo Kembali Tertibkan Pedagang Kaki Lima, Pedagang: Intinya Jangan Pilih Kasih dan Tegas Dalam Penertiban

2

Bupati Karo Melalui Kadis Lingkungan Hidup Bagikan Tong Sampah Kepada Masyarakat Kelurahan Pasar Berastagi 

3

Danramil 06/MT Kapten Inf JE Sembiring Tinjau Pembangunan Koperasi Merah Putih Desa Kineppen

4

6 Kepala SMA Negeri Kabupaten Karo Serah Terima Jabatan, Normawati Martianna Ginting Spd Jadi Kepala SMA N 1 Berastagi 

5

Disperindag Imbau Pedagang Tak Jualan Di Bahu Jalan Dan Diatas Trotoar Demi Ketertiban dan Kenyamanan Pasar Berastagi