MENU TUTUP

Asrul Siregar Siap Maju Calon Ketua KNPI Tapsel 

Selasa, 12 September 2017 | 10:50:44 WIB Dibaca : 1961 Kali
Asrul Siregar Siap Maju  Calon Ketua KNPI Tapsel  Asrul Siregar.Foto:Rls/Petunjuk7.com
Loading...

Sumatera Utara - Salah seorang kader Dewan Pimpinan Daerah Angkatan Muda Pembaharuan Indonesia (AMPI) Tapanuli Selatan (Tapsel), Asrul Siregar ikut meramaikan dan siap maju dalam bursa bakal calon (Balon) Ketua Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Tapanuli Selatan pada musyawarah daerah (Musda) KNPI yang diadakan dalam waktu dekat. 

"Saya, siap berjuang, berkompetisi, bertarung demi memperbaiki warna KNPI dan pemuda di Tapanuli Selatan (Tapsel). Mengingat saat ini KNPI Tapsel periode sebelumnya terkesan tidak terwadai di KNPITapsel, " ucap Asrul Siregar, kepada www.petunjuk7.com, Selasa (12/9) melalui rilis tertulis.

Asrul Siregar menghimbau para kader DPD AMPI Tapsel memiliki niat dan ambisi dalam memajukan dan memberikan warna dalam membangun wadah kepemudaan di Tapanuli Selatan pada Musyawarah Daerah (Musda) KNPI Tapsel akhir September ini untuk semakin lebih baik. 

"Saya siap maju, dalam berkompetisi pada Musda KNPI Tapsel, " tutur Asrul Siregar yang juga Wakil Ketua Bidang Hukum, DPD AMPI Tapsel, yang serius untuk mewadai OKP, Ormas, PK KNPI seluruh kecamatan se Kabupaten Tapanuli Selatan.

Asrul Siregar yang merupakan saudara kandung, Dr Arifin Saleh Siregar, berkomitmen memberikan kemandirian dalam wadah usaha bersama di KNPI Tapsel.

"Jika hasil Musda nantit menginginkan saya untuk memimpin KNPI Tapsel periode mendatang. 

Ditempat terpisah, Ketua DPD AMPI Tapsel, dr Ismail Fahmi Ritonga, MKes, mengatakan, siapapun yang terbaik dan terpilih bagian keputusan bersama yaitu Musda KNPI Tapsel.

"Secara resmi saya juga merestui Asrul Siregar maju dalam bursa calon Ketua KNPI Tapsel yang siap nantinya bermitra sepenuhnya dengan pemerintah daerah, jika ternyata terpilih berdasarkan hasil keputusan Musda," sebut Ismail. (Join/rilis/Red)

















Loading...
Berita Terkait +
Loading...
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Saat Hendak Mandi Disungai, Barus Ditemukan Meninggal Di Sungai Lau Kersik Desa Singa

2

Warga Desa Kem - Kem Yang Hanyut Terbawa Arus Sungai Sudah Ditemukan Di Lau Gunung Dairi, Danramil 08/TB : Korban Sudah Diserahkan Kepada Keluarganya

3

Untuk Menyemarakkan Semi Final AFC U23, Kapolres Tanah Karo AKBP Wahyudi Rahman Bersama Forkopimda Gelar Nobar

4

Klinik Pratama Kelsina Kasih Berastagi Jalani Survei Akreditasi dari komite akreditasi kesehatan pratama dan Pelayanan Kesehatan Paripurna

5

Deklarasi Berastagi Pemuka dan Pemerhati Masyarakat Karo Gerakan Karo Erdilo Brigjen Pol Purn Dr dr Antonius Ginting SP.OG, M.Kes